Sekolah Inspiratif SLBN Pandaan (Studi Tiru SLB Tunas Harapan II dan Tunas Harapan IV Jombang )
Sekolah Inspiratif SLBN Pandaan (Studi Tiru SLB Tunas Harapan II dan Tunas Harapan IV Jombang ) Pandaan ,Pasuruannews.com,-Saling menginspirasi dan Kolaborasi untuk Pendidikan Khusus yang lebih baik itulah yang di sampaikan oleh ibu kepala sekolah SLBN Pandaan kepada seluruh peserta studi tiru. Kegiatan Studi Tiru dilaksankana pada Tamggal 18 Februari 2025, yang diikuti oleh seluruh guru dari SLB Tunas Harapan 2 dan SLB Tunas Harapan 4 Jombang,”ujarnya. Hadir juga pengawas dari propinsi Jawa Tinur wilayah pasuruan Bpk,Saji.MPd pemgawas dari propinsi jawa Timur Wilayah jombnag Ibu Ade Ayu Niken, M.Pd dan Bapak Abdul Jamil ,MPd. pada kegiatanstudi…
