Sukses Melalui Kebersamaan, Polres Pasuruan Bersama TNI Dan Muspida Terhadap PPKM Darurat

PASURUAN,pasnews.com-Tanggap PPKM Darurat, Serentak Polres Pasuruan beserta Jajarannya melaksanakan kegiatan Operasi PPKM Darurat
Wilayah Pandaan sebagai Sentral Kegiatan Masyarakat Kab. Pasuruan, pelaksanakan Apel PPKM Darurat yang dipimpin langsung oleh Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendriz, S.I.K., M.Si beserta PJU Polres Pasuruan ikut pula dalam kegiatan tersebut Kasat Pol PP Kab. Pasuruan dan Muspika Pandaan yang kesolitannya sudah tidak bisa diragukan lagi

Halaman Kec. Pandaan yang lokasinya sangat Strategis tidak disia siakan untuk dijadikan tempat Apel PPKM Darurat , Sabtu (3/7),sekira pukul 19.30 – 22.00 wib

Advertisement

Pelaksanaan apel diikuti sebanyak 125 personil terdiri dari Gabungan Polres , Polsek, Pol PP dan Organisasi masyarakat lainnya ( Yayasan Pandaan Peduli, Pemuda Pancasila dan Banser ) mereka saling bersinergi dan sangat Solid selama menghadapi Pandemi Covid -19

Selanjutnya semua Personil melaksanakan Patroli jalan kaki yang *dipimpin langsung* Kapolres Pasuruan dengan 4 Penjuru mata angin dan sembari menempelkan Sticker sebagai jurus paling ampuh sekaligus bagian dari Sosialisasi kepada Masyarakat pandaan

Kapolres Pasuruan AKBP Erick Frendiz, selaku pimpinan Apel Polres Pasuruan Jajarannya cukup siap melaksanakan PPKM Darurat

“Targetnya adalah menurunkan angka penyebaran Covid-19 Tentunya dengan beberapa pengetatan didukung oleh beberapa unsur, TNI POLRI dan Pemerintah Daerah,”

Penerapan sanksi, lanjutnya sesuai dengan tingkat pelanggaran protokol kesehatan yang sudah diatur di Perbup Kab. Pasuruan

“Di Pasuruan sudah terbentuk Tujuh Pos ( 4 Exit Tol : Tamandayu, Gempol, Pier dan Purwodadi ) 2 Pos Pembatasan ( Pandaan dan Bangil ) dan satu pos Penyekatan ( Simp.3 Gempol ) sebagai tindak lanjut kesepakatan penyekatan daerah ke daerah, akan ada penyekatan dan pemeriksaan secara masif dan serius. Semoga Allah SWT melindungi kita semua,” pungkas Kapolres Pasuruan.(AN)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Gereja Katedral Apresiasi Pengamanan Polri-TNI Saat Gelaran Rangkaian Misa Paskah

  Jakarta,Pasuruannews.com,-Gereja Katedral mengapresiasi pengamanan yang dilakukan oleh petugas gabungan dari TNI dan Polri saat…

3 jam ago

Amankan Ibadah Paskah, Polres Bangkalan Siagakan Personel di Sejumlah Gereja

  BANGKALAN ,Pasuruannews.com,-Kepolisian Resor Bangkalan Polda Jatim mengerahkan sejumlah personelnya untuk pengamanan selama rangkaian ibadah…

3 jam ago

Grebeg Syawal Sewu ketupat di hadiri oleh wakil bupati Pasuruan

PASURUAN, PASURUAN NEWS.COM,–Pawai gunungan ketupat dan hasil bumi dalam acara Grebeg Syawal Sewu Ketupat di…

3 jam ago

maling /copet ketangkep basah saat acara gerebek ketupat di desa Bulusari kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan

  PASURUANNEWS.COM,-maling ketangkep basah saat acara gerebek ketupat di desa Bulusari kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan.…

4 jam ago

Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman

  PAMEKASAN, Pasuruannews.com,-Kepolisian Resor Pamekasan Polda Jatim mengerahkan sejumlah personelnya untuk pengamanan selama rangkaian ibadah…

16 jam ago

Sejumlah Pendeta Apresiasi Pengamanan Maksimal Polresta Malang Kota Kawal Perayaan Paskah 2025

  KOTA MALANG ,Pasuruannews.com,- Polresta Malang Kota Polda Jatim kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas…

16 jam ago