Jumat Berkah, Kapolresta Banyuwangi Datangi Masyarakat Pinggiran Bagikan Makanan

BANYUWANGI,pasnews.com- Kepolisian Resor Kota (Polresta) Banyuwangi terus mensosialisasikan penerapan protokol kesehatan di tengah pandemi Covid-19 kepada masyarakat. Kali ini bersamaan dengan pelaksanaan program Jumat Berkah.

Kapolresta Banyuwangi AKBP Nasrun Pasaribu di tengah kesibukan aktivitasnya nelaksanakan program jumat berkah memberikan bantuan berupa makanan kepada masayarakat pinggiran petani dan profesi lainnya dengan cara menghampiri langsung ditengah kegiatannya.

Advertisement

“Kani tidak akan lelah menjalankan program jumat berkah ini karena bertujuan agar masyarakat merasakan keberadaan kami dan membuang rasa takut yang berlebihan terhadap Polisi. Karena Polisi adalah mitra masyarakat,” ujar Kapolresta Banyuwangi, AKBP Nasrun.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolresta menyerahkan bantuan sekaligus memberikan sosialisasi pentingnya menerapkan protokol kesehatan dalam setiap aktivitas sehari-hari.

Kapolresta juga berharap kegiatan ini menjadi inspirasi dan inovasi untuk pihak lain sehingga manfaatnya dapat dirasakan oleh masyarakat

“Ini merupakan wujud Polri ada ditengah- tengah masyarakat, saya ingatkan juga tetap terapkan protokol kesehatan mencegah penularan covid-19,” tambahnya.(AN)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Kapolres Pasuruan Bersama Kajari Kabupaten Pasuruan musnahkan barang bukti hasil kejahatan di wilayah Hukum Pasuruan.

PASURUAN,Pasuruannews.com,– Sejumlah fokompimda Kabupaten Pasuruan berkumpul di Kantor kajari Kabupaten Pasuruan untuk menyaksikan memusnahan barang…

17 jam ago

PT Mega Marine Pride,di kunjungi oleh paslon Gubernur jatim Hj. Khofifah Indar Parawangsa.

Pasuruan - pasuruannews.com Team sukses,Relawan dan pemenangan serta pendukungnya dari  pasangan calon Gubernur jawatimur no…

19 jam ago

Letkol Arh Noor Iskak ST Dandim 0819 Pasuruan menghadiri Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan Secara…

2 hari ago

Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada serentak 2024 di Gelar oleh KPU Kabupaten Pasuruan,Memperkuat Kepercayaan Publik dalam Pelaksanaan Demokrasi dengan Tepat dan Akurat.

Pasuruan - pasuruannews.com Menjelang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) gubernur dan wakil gubernur, Bupati dan…

2 hari ago

Polres Pasuruan Gelar Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan Secara Serentak

PASURUAN – pasuruannews.com Polres Pasuruan melaksanakan kegiatan Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan secara serentak melalui…

2 hari ago

Polres Pasuruan Kota Gelar Nobar Timnas Indonesia Vs Saudi Arabia, Upaya Cooling System di Pilkada 2024

KOTA PASURUAN,Pasuruannews.com,– Jelang Pencoblosan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak yang akan digelar pada 2024,…

2 hari ago