Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Pasuruan Rapat Audensi Dengan LSM GMBI, Mencari Solusi Permasalahan KIS Dan BPJS

PASURUAN,pasuruannews.com – Komisi IV mengadakan rapat audensi di ruang kantor DPRD di lantai dua bersama kepala dinas sosial, dan kepala dinas kesehatan, serta semua pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan, yang diadakan dikantor DPRD kabupaten Pasuruan,jalan raya raci Bangil(04/03/2021). Pukul 10.30 WIB. Sampai 13.30 WIB.

Rapat di hadiri oleh ketua komisi IV DPRD kabupaten Pasuruan bapak H.RUSLAN, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Pasuruan H. M. SUWITO ADI, S. Sos, M. Si., Kepala Dinas Kesehatan Latifah, dan ketua GMBI M.Asy’ari, Serta pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan.

Advertisement

“Perlu diketahui bahwa GMBI merupakan pelaku pegiat sosial dan sosial kontrol untuk membantu masyarakat dan mereka secara ikhlas tidak menerima bayaran untuk mencari solusi kepada komisi IV tentang KIS dan BPJS yang terjadi di masyarakat untuk di tindaklanjuti.” tutur. M.Asy’ari

“Ketua DPRD Komisi IV Ruslan terus berjuang, terkait dengan Kartu Indonesia Sehat(KIS) maupun permasalahan pendidikan Negeri Maupun Swasta. Saya berusaha mati-matian. Alhamdulillah berhasil mencapai 85% terkafer seluruhnya.” Ungkap Ruslan.

“Jangan sekali-kali ada masyarakat yang membutuhkan Kartu Indonesia Sehat tidak terselesaikan permasalahan tersebut.” Pungkas Ketua Komisi IV DPRD Pasuruan Ruslan.

Dalam rapat di ruang kantor DPRD Kabupaten Pasuruan, pada siang hari ini, berjalan dengan tertib dan lancar serta mematuhi protokol kesehatan Covid-19. (Fatchur).

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Kopaska TNI AL Mulai Cabut Pagar Laut Sepanjang 30 Km

  Pasuruannews.com,-TNI Angkatan Laut melakukan pencabutan pagar laut yang selama ini menjadi sorotan publik, Sabtu…

9 jam ago

Warga Pesiga Gembira Sambut Komsos Habema

  Pasuruannews.com,-Satgas Yonif Raider 509/Balawara Yudha Kostrad, bagian dari Komando Operasi HABEMA di Papua, tengah…

21 jam ago

MAN 1 Pasuruan yang kembali berprestasi dalam ajang kompetisi robotika tingkat dunia

Pasuruannews.com,-Kedua pelajar tersebut yakni , Fachri Insan Hidayatulloh dan Muhammad Ravy Habibi. Medali yang mereka…

21 jam ago

Kejurprov Bola Voli U -15 se Jatim di GOR Delta Selesai Digelar, Berikut Pemenangnya

  SIDOARJO ,Pasuruannews.com,-Turnament Bola Voli dalam Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) antar klub U-15 se-Jawa Timur di…

1 hari ago

Polres Batu Tetapkan Direktur PT. STCW Sebagai Tersangka Baru Dalam Tragedi Bus Pariwisata Rem Blong

  KOTA BATU ,Pasuruannews.com,- Polres Batu Polda Jawa Timur menetapkan RW, selaku Direktur PT Sakhindra…

1 hari ago

Polisi Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor di Jember Empat Pelaku dan Penadah Diamankan 15 unit Motor Disita

  JEMBER ,Pasuruannews.com,-Kepolisian Resor (Polres) Jember Polda Jawa Timur berhasil mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor…

1 hari ago