Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Pasuruan Rapat Audensi Dengan LSM GMBI, Mencari Solusi Permasalahan KIS Dan BPJS

PASURUAN,pasuruannews.com – Komisi IV mengadakan rapat audensi di ruang kantor DPRD di lantai dua bersama kepala dinas sosial, dan kepala dinas kesehatan, serta semua pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan, yang diadakan dikantor DPRD kabupaten Pasuruan,jalan raya raci Bangil(04/03/2021). Pukul 10.30 WIB. Sampai 13.30 WIB.

Rapat di hadiri oleh ketua komisi IV DPRD kabupaten Pasuruan bapak H.RUSLAN, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Pasuruan H. M. SUWITO ADI, S. Sos, M. Si., Kepala Dinas Kesehatan Latifah, dan ketua GMBI M.Asy’ari, Serta pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan.

Advertisement

“Perlu diketahui bahwa GMBI merupakan pelaku pegiat sosial dan sosial kontrol untuk membantu masyarakat dan mereka secara ikhlas tidak menerima bayaran untuk mencari solusi kepada komisi IV tentang KIS dan BPJS yang terjadi di masyarakat untuk di tindaklanjuti.” tutur. M.Asy’ari

“Ketua DPRD Komisi IV Ruslan terus berjuang, terkait dengan Kartu Indonesia Sehat(KIS) maupun permasalahan pendidikan Negeri Maupun Swasta. Saya berusaha mati-matian. Alhamdulillah berhasil mencapai 85% terkafer seluruhnya.” Ungkap Ruslan.

“Jangan sekali-kali ada masyarakat yang membutuhkan Kartu Indonesia Sehat tidak terselesaikan permasalahan tersebut.” Pungkas Ketua Komisi IV DPRD Pasuruan Ruslan.

Dalam rapat di ruang kantor DPRD Kabupaten Pasuruan, pada siang hari ini, berjalan dengan tertib dan lancar serta mematuhi protokol kesehatan Covid-19. (Fatchur).

TIM Redaksi

Recent Posts

Dandim 0819 Pasuruan Letkol Noor Iskak mengahadiri Upacara Peringatan Hari Jadi Kabupaten Pasuruan ke-1095

PASURUAN – pasuruannews.com Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan menggelar upacara peringatan hari jadi yang ke-1095 pada…

17 jam ago

Camat Pandaan Basmi S.Pd.Mm menerima Penghargaan Pj Bupati Pasuruan di Hari Jadi Kabupaten Pasuruan ke-1095.

PASURUAN – pasuruannews.com Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan menggelar upacara peringatan hari jadi yang ke-1095 pada…

18 jam ago

PJ Bupati Pasuruan Andriyanto SH.MKes ,Pimpin Upacara Peringatan Hari Jadi Kabupaten Pasuruan ke-1095.

PASURUAN – pasuruannews.com Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan menggelar upacara peringatan hari jadi yang ke-1095 pada…

18 jam ago

RSUD Bangil mengalami peningkatan Jumlah pasien,dengan adanya Inovasi dan Layanan Akses kesehatan.

Pasuruan - pasuruannews.com Dalam enam bulan terakhir, layanan rawat inap maupun rawat jalan di RSUD…

2 hari ago

Kasat Lantas Polres Pasuruan Apresiasi Kampung Lalu Lintas TPI, Berharap Jadi Contoh Bagi Desa Lain

PASURUAN,Pasuruannews.com, - Kasat Lantas Polres Pasuruan menyampaikan apresiasi atas inisiatif warga di Perumahan Taman Permata…

2 hari ago

Prasasti Cunggrang tak kujung selesai,Penuh dengan Misteri dan Polimik.

Pasuruan - pasuruannews.com Silang Sengkarut kepemilikan Prasasti Cunggrang yang notebenya merupakan aset negara antara ahli…

2 hari ago