Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Pasuruan Rapat Audensi Dengan LSM GMBI, Mencari Solusi Permasalahan KIS Dan BPJS

PASURUAN,pasuruannews.com – Komisi IV mengadakan rapat audensi di ruang kantor DPRD di lantai dua bersama kepala dinas sosial, dan kepala dinas kesehatan, serta semua pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan, yang diadakan dikantor DPRD kabupaten Pasuruan,jalan raya raci Bangil(04/03/2021). Pukul 10.30 WIB. Sampai 13.30 WIB.

Rapat di hadiri oleh ketua komisi IV DPRD kabupaten Pasuruan bapak H.RUSLAN, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Pasuruan H. M. SUWITO ADI, S. Sos, M. Si., Kepala Dinas Kesehatan Latifah, dan ketua GMBI M.Asy’ari, Serta pengurus GMBI se Kabupaten Pasuruan.

Advertisement

“Perlu diketahui bahwa GMBI merupakan pelaku pegiat sosial dan sosial kontrol untuk membantu masyarakat dan mereka secara ikhlas tidak menerima bayaran untuk mencari solusi kepada komisi IV tentang KIS dan BPJS yang terjadi di masyarakat untuk di tindaklanjuti.” tutur. M.Asy’ari

“Ketua DPRD Komisi IV Ruslan terus berjuang, terkait dengan Kartu Indonesia Sehat(KIS) maupun permasalahan pendidikan Negeri Maupun Swasta. Saya berusaha mati-matian. Alhamdulillah berhasil mencapai 85% terkafer seluruhnya.” Ungkap Ruslan.

“Jangan sekali-kali ada masyarakat yang membutuhkan Kartu Indonesia Sehat tidak terselesaikan permasalahan tersebut.” Pungkas Ketua Komisi IV DPRD Pasuruan Ruslan.

Dalam rapat di ruang kantor DPRD Kabupaten Pasuruan, pada siang hari ini, berjalan dengan tertib dan lancar serta mematuhi protokol kesehatan Covid-19. (Fatchur).

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

PPWI dan Dubes Aljazair Gelar Pertemuan Silaturahmi Bahas Kerja Sama Sosial Budaya

Jakarta, Pasuruannews.com - Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) menggelar…

12 jam ago

Rusdi Sutejo Melantik 297 Pejabat di Lingkungan Kabupaten Pasuruan dan Dinas Baru di Kabupaten Pasuruan

Pasuruan, Pasuruannews.com- Bupati Rusdi Sutejo melantik 297 pejabat di lingkungan Kabupaten Pasuruan. Dari 297 pejabat…

12 jam ago

Fosil Pertama dari Periode Evolusi Manusia Ditemukan di Maroko

Casablanca, pasuruannews.com- Fosil pertama dari periode evolusi manusia yang selama ini masih belum terpahami yang…

1 hari ago

Resmikan Kantor Polsek Gempol dan Aula Bhayangkari, Kapolres: Polsek Penting Dalam Pelayanan Masyarakat

Gempol, pasuruannews.com - Polres Pasuruan meresmikan renovasi Kantor Polsek Gempol dan Aula Bhayangkari Ranting Gempol,…

3 hari ago

Puluhan Tahun Dibiarkan, Pemkab Pasuruan Akan Revitalisasi Pasar Gondanglegi

Beji, Pasuruannews.com - Pasar Gondang Legi merupakan saksi bisu sejarah. Pasar yang sudah ada sejak…

3 hari ago

SMAN 1 Pandaan Meraih Juara Umum dalam Event Jakarta Drum Corps International

Jakarta, pasuruannews.com - Prestasi yang membanggakan berasal dari SMAN 1 Pandaan sebagai peraih juara umum…

3 hari ago