Babinsa Andong Gotong Royong Bersihkan Parit Bersama Warga

 

Boyolali ,Pasuruannews.com,-Wujudkan hidup sehat serta eratkan hubungan yang baik dengan warga binaan, Babinsa Koramil 15/Andong Kodim 0724/Boyolali Kopda Samsudin bersama warga melaksanakan gotong royong pembersihan selokan/parit yang bertempat di Desa Munggur Kecamatan Andong Kabupaten Boyolali. Senin ( 30/12/24)

Advertisement

 

Babinsa Kopda Samsudin menuturkan kerja bakti tersebut dilaksanakan karena selokan tersebut sudah tertutupi rumput dan sampah sehingga pada saat turun hujan air meluap ke jalan.

 

Hal tersebut sangat berbahaya bagi pengendara yang melintasi jalan tersebut dan juga membuat sampah-sampah berserakan di mana-mana sehingga dapat membahayakan kesehatan warga setempat.

 

“Kami bersama warga melaksanakan kerja bakti pembersihan selokan untuk mengantisipasi terjadi banjir saat turun hujan dan kesempatan ini juga kami pergunakan untuk menghimbau warga agar selalu menjaga kebersihan lingkungannya dengan cara membuang sampah pada tempatnya, karena hujan sangat rentan dengan perkembangan nyamuk demam berdarah” jelas Babinsa

 

Pembersihan selokan yang dilakukan oleh Babinsa bersama-sama dengan warga tersebut merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat agar selokan bersih agar air yang mengalir bisa lancar sampai ke tujuannya.

 

“Bergotong royong membersihkan selokan air selain bisa menjadikan lingkungan kita bersih juga dapat menjalin keakraban antara anggota Babinsa dengan warga di wilayah binaannya”, pungkasnya.(Soleh)

 

 

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Menko Polkam Temui Pengungsi Kabupaten Agam dan Prajurit yang Bangun Hunian Sementara Korban Bencana

Sumatera Barat, Pasuruan news.com -  Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam RI) Jenderal…

20 jam ago

Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan

Wonorejo, Pasuruannews.com— Polsek Wonorejo bersama jajaran Polres Pasuruan mengikuti kegiatan panen jagung serentak kuartal I…

20 jam ago

PPWI dan Dubes Aljazair Gelar Pertemuan Silaturahmi Bahas Kerja Sama Sosial Budaya

Jakarta, Pasuruannews.com - Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) menggelar…

2 hari ago

Rusdi Sutejo Melantik 297 Pejabat di Lingkungan Kabupaten Pasuruan dan Dinas Baru di Kabupaten Pasuruan

Pasuruan, Pasuruannews.com- Bupati Rusdi Sutejo melantik 297 pejabat di lingkungan Kabupaten Pasuruan. Dari 297 pejabat…

2 hari ago

Fosil Pertama dari Periode Evolusi Manusia Ditemukan di Maroko

Casablanca, pasuruannews.com- Fosil pertama dari periode evolusi manusia yang selama ini masih belum terpahami yang…

3 hari ago

Resmikan Kantor Polsek Gempol dan Aula Bhayangkari, Kapolres: Polsek Penting Dalam Pelayanan Masyarakat

Gempol, pasuruannews.com - Polres Pasuruan meresmikan renovasi Kantor Polsek Gempol dan Aula Bhayangkari Ranting Gempol,…

4 hari ago