Jelang Ramadhan,Kapolres Probolinggo Gelar Patroli Laut

PROBOLINGGO,pasnews.com- Menjelang bulan suci Ramadhan, Sat Polairud Polres Probolinggo menggelar patroli laut di perairan wilayah Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, Rabu (30/03/2022).

Patroli tersebut dipimpin langsung Kapolres Probolinggo AKBP Teuku Arsya Khadafi didampingi pejabat utama Polres Probolinggo.

Advertisement

Dengan menggunakan kapal patroli Sat Polairud dengan nomor lambung X-1026, rombongan berangkat dari Kantor Sat Polairud Polres Probolinggo dan menyusuri perairan Probolinggo hingga menuju Pulau Gili Ketapang.

Kapolres Probolinggo AKBP Teuku Arsya Khadafi menyampaikan, patroli laut ini dalam rangka mengantisipasi pelanggaran pelanggaran yang ada di wilayah perairan Polres Probolinggo.

“Ini bentuk antisipasi pelanggaran yang ada di perairan seperti pelanggaran jalur menangkap ikan, menggunakan alat tangkap ikan ilegal, dan lainnya,” ungkap Kapolres Probolinggo.

Lebih lanjut, Kapolres Probolinggo menambahkan dalam menjaga keamanan di Kabupaten Probolinggo, anggota kepolisian senantiasa bersinergi bersama instansi terkait dan stakeholder.

“Keamanan di Probolinggo ini menjadi tanggung jawab kita bersama sehingga nantinya tidak terjadi lagi tindak pidana di kawasan perairan,” pungkas Kapolres Probolinggo.(AN)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Gereja Katedral Apresiasi Pengamanan Polri-TNI Saat Gelaran Rangkaian Misa Paskah

  Jakarta,Pasuruannews.com,-Gereja Katedral mengapresiasi pengamanan yang dilakukan oleh petugas gabungan dari TNI dan Polri saat…

15 jam ago

Amankan Ibadah Paskah, Polres Bangkalan Siagakan Personel di Sejumlah Gereja

  BANGKALAN ,Pasuruannews.com,-Kepolisian Resor Bangkalan Polda Jatim mengerahkan sejumlah personelnya untuk pengamanan selama rangkaian ibadah…

16 jam ago

Grebeg Syawal Sewu ketupat di hadiri oleh wakil bupati Pasuruan

PASURUAN, PASURUAN NEWS.COM,–Pawai gunungan ketupat dan hasil bumi dalam acara Grebeg Syawal Sewu Ketupat di…

16 jam ago

maling /copet ketangkep basah saat acara gerebek ketupat di desa Bulusari kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan

  PASURUANNEWS.COM,-maling ketangkep basah saat acara gerebek ketupat di desa Bulusari kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan.…

17 jam ago

Polres Pamekasan Siagakan Personel di Gereja Pastikan Ibadah Paskah Aman

  PAMEKASAN, Pasuruannews.com,-Kepolisian Resor Pamekasan Polda Jatim mengerahkan sejumlah personelnya untuk pengamanan selama rangkaian ibadah…

1 hari ago

Sejumlah Pendeta Apresiasi Pengamanan Maksimal Polresta Malang Kota Kawal Perayaan Paskah 2025

  KOTA MALANG ,Pasuruannews.com,- Polresta Malang Kota Polda Jatim kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas…

1 hari ago