Aparat Tiga Pilar Bersama Babinsa 21/Purwosari Himbau Warga Mematuhi Protokol Kesehatan

PASURUAN.Pasnews.com – Babinsa Koramil 0819/ 21 Purwosari Serda Sugito bersama Aparat Tiga Pilar melaksanakan himbauan kepada warga untuk mematuhi Protokol Kesehatan dan pembagian masker secara gratis yang bertempat di Jln Pasar Baru Desa Bakalaan Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan, Minggu (07/11/21).

Dalam kesempatan tersebut Babinsa memberikan himbauan kepada penjual dan pembeli untuk tetap patuhi Protokol Kesehatan serta menyampaikan tentang PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) dan tentang penegakan disiplin Protokol Kesehatan untuk mencegah Covid-19.

Advertisement

Babinsa juga mengajak pedagang untuk ikut berperan dalam pencegahan Covid-19 dengan turut menghimbau kepada para pembeli maupun pedagang yang lain untuk selalu disiplin menerapkan 5 M (Memakai masker, Menjaga jarak aman, Mencuci tangan dengan sabun, Menghindari Kerumunan, Mengurangi Mobilitas di Luar Rumah).

“Dengan adanya himbauan Protokol Kesehatan untuk para pedagang yang ada di pasar tersebut diharapkan bisa meningkatkan kesadaran dan disiplin pedagang dan pengunjung serta masyarakat untuk selalu menerapkan Protokol Kesehatan sehingga dapat menghambat dan memutus rantai penyebaran Covid-19,” pungkas Serda Sugito. (AN)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Dewas RSUD Bangil dan Grati Periode 2026-2030 Dikukuhkan, Rusdi Sutejo Berharap Sinergi Untuk Meningkatkan Pelayanan Kesehatan

Raci, Pasuruannews.com - Bupati Pasuruan Rusdi Sutejo Kukuhkan Dewan Pengawas (Dewas) Badan Layanan Umum Daerah…

2 hari ago

Menko Polkam Temui Pengungsi Kabupaten Agam dan Prajurit yang Bangun Hunian Sementara Korban Bencana

Sumatera Barat, Pasuruan news.com -  Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam RI) Jenderal…

3 hari ago

Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan

Wonorejo, Pasuruannews.com— Polsek Wonorejo bersama jajaran Polres Pasuruan mengikuti kegiatan panen jagung serentak kuartal I…

3 hari ago

PPWI dan Dubes Aljazair Gelar Pertemuan Silaturahmi Bahas Kerja Sama Sosial Budaya

Jakarta, Pasuruannews.com - Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) menggelar…

4 hari ago

Rusdi Sutejo Melantik 297 Pejabat di Lingkungan Kabupaten Pasuruan dan Dinas Baru di Kabupaten Pasuruan

Pasuruan, Pasuruannews.com- Bupati Rusdi Sutejo melantik 297 pejabat di lingkungan Kabupaten Pasuruan. Dari 297 pejabat…

4 hari ago

Fosil Pertama dari Periode Evolusi Manusia Ditemukan di Maroko

Casablanca, pasuruannews.com- Fosil pertama dari periode evolusi manusia yang selama ini masih belum terpahami yang…

5 hari ago