Mobil Elf Muat Rombongan Pengantin Terbakar di Km 66A Tol Pandaan-Malang

Purwosari,Pasuruannews.com – Mobil yang ditumpangi rombongan pengiring pengantin terbakar di Tol Pandaan-Malang.

Insiden tersebut terjadi pukul 09.30 wib, Elf bernopol N 7458 UN yang memuat rombongan pengantin asal Krejengan Kabupaten Probolinggo Hendak Ke Malang, senin (20/10/2025).

Advertisement

Menurut Aiptu Sunaryo Poslantas Purwosari menyampaikan, ketik sampai di KM 66A dekat rest area Desa Sumbersuko, Kecamatan Purwosari, Sahaiyiyanto sang pengemudi Elf tersebut merasa ada yang tidak beres dengan mobil yang dikemudikannya.

Elf itu pun lantas berhenti di bahu jalan sisi kiri. Tak berselang lama penumpang Elf diminta keluar dari kendaraan.

Tak lama kemudian, muncul api dari Elf dan membesar. Selanjutnya, membakar kendaraan Isuzu Elf Long tersebut.

“Sesampainya di Km 66A, sopir mencium bau sangit dari kendaraan. Kemudian menepikan kendaraannya dan berhenti di bahu jalan. Lalu, muncul api dan membakar minibus ini,” terang anggota Poslantas Purwosari Aiptu Sunaryo Saat mobil tersebut terbakar, satu unit mobil pemadam kebakaran memadamkan api tersebut

Tidak ada korban dari peristiwa tersebut hanya korban materiil. Diduga kebakaran tersebut dikarenakan konsleting listrik mobil. (Ndah)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Waspada Obersitas Pemicu Penyakit Serius : RSUD Bangil Ajak Masyarakat Hidup Sehat Dengan Berat Badan Ideal

Pasuruan, lintasskandal.com - Sehubungan dengan pantauan dilingkungan masyarakat semakin banyaknya orang yang mempunyai berat badan…

7 jam ago

Kelurahan Latek Gelar Sosialisasi Bahaya dan Pencegahan AIDS, Tuberkulosis, dan Malaria (ATM)

Bangil,pasuruannews.com  — TP-PKK Kelurahan Latek bersama Pokmas Srikandi menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Bahaya dan Pencegahan AIDS,…

8 jam ago

Siswa Sespima Polri Gelar FGD di Pasuruan, Bahas Strategi Kejahatan Jalanan

Pasuruan,Pasuruannews.com - Sebanyak 21 siswa Sekolah Staf Pimpinan Menengah (Sespima) Polri melaksanakan Latihan Kerja (Latja)…

23 jam ago

RSUD Bangil Kini Miliki Alat Screening Kanker Payudara Berkat Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBH CHT)

Pasuruan,pasuruannews.com,–  Sabtu 1 November 2025 Berkat Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBH CHT) yang…

2 hari ago

Peringati Hari Pahlawan, Pemkab Pasuruan Gelar Upacara dan Tali Asih

Pasuruan,Pasuruan news.com - Peringati hari Pahlawan, Pemerintah Kabupaten Pasuruan gelar Upacara Bendar, Senin (10/11/2025) pagi…

2 hari ago

Ribuan Peserta Ikut Berpartisipasi Delta Surya Run Peringati 35 Tahun RS. Delta Surya

Sidoarjo,pasuruannews.com – Ribuan peserta meramaikan Delta Surya Run Festival yang digelar di Gelora Delta Sidoarjo,…

3 hari ago