Babinsa Karangjati, Monitoring Vaksin Dosis 2 Anak TK

PASURUAN,pasnews.com-Babinsa Koramil 0819/18 Pandaan Serka Moh.Anang mendampingi pelaksanaan Vaksinasi Covid -19 Dosis 2 Sinovac untuk anak usia 6-11 tahun, bertempat di TK. Ceria Dusun Kalitengah Desa Karangjati Kecamatan Pandaan Kabupaten Pasuruan,Jumat(25/02/22).

Babinsa Serka Moh.Anang mengatakan “ Kami dalam hal ini ikut mendukung pendampingan vaksinasi ini guna memberikan rasa aman, nyaman,khususnya bagi anak-anak siswa siswi TK” jelas Babinsa.

Advertisement

Pelaksanaan vaksinasi Dosis 2 ini, dilaksanakan oleh tim medis Puskesmas Pandaan yang dipimpin oleh Bidan Tutik Amd beserta anggotanya.Turut hadir Babinkamtibmas Aiptu manap anggota polsek Pandaan, Emi Kepala sekolah TK.Ceria dan para guru beserta staf lainnya.

Sesuai data yang diperoleh, siswa dan siswi TK.Ceria yang menerima suntikan vaksin Dosis 2 ini berjumlah 36 anak. Tentunya tetap dengan melaksanakan tahapan vaksinasi dan selalu mentaati prosedur Prokes yang ketat.

“Kali ini pemberian vaksin covid-19 Dosis 2 Sinovac kepada anak-anak TK. Ceria , guna menunjang kekebalan imun tubuh,sehingga memungkinkan mereka bisa tahan terhadap ancaman virus dimasa pandemi ini ,” pungkas Babinsa.

Dengan Harapan semoga Suntikan vaksin ini dapat menjadi formula terbentuknya imun tubuh yang kuat agar anak usia dini terhindar dan kebal akan virus corona covid 19,sesuai program yang dicanangkan Pemerintah.(AN)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Dewas RSUD Bangil dan Grati Periode 2026-2030 Dikukuhkan, Rusdi Sutejo Berharap Sinergi Untuk Meningkatkan Pelayanan Kesehatan

Raci, Pasuruannews.com - Bupati Pasuruan Rusdi Sutejo Kukuhkan Dewan Pengawas (Dewas) Badan Layanan Umum Daerah…

2 hari ago

Menko Polkam Temui Pengungsi Kabupaten Agam dan Prajurit yang Bangun Hunian Sementara Korban Bencana

Sumatera Barat, Pasuruan news.com -  Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam RI) Jenderal…

3 hari ago

Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan

Wonorejo, Pasuruannews.com— Polsek Wonorejo bersama jajaran Polres Pasuruan mengikuti kegiatan panen jagung serentak kuartal I…

3 hari ago

PPWI dan Dubes Aljazair Gelar Pertemuan Silaturahmi Bahas Kerja Sama Sosial Budaya

Jakarta, Pasuruannews.com - Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) menggelar…

4 hari ago

Rusdi Sutejo Melantik 297 Pejabat di Lingkungan Kabupaten Pasuruan dan Dinas Baru di Kabupaten Pasuruan

Pasuruan, Pasuruannews.com- Bupati Rusdi Sutejo melantik 297 pejabat di lingkungan Kabupaten Pasuruan. Dari 297 pejabat…

4 hari ago

Fosil Pertama dari Periode Evolusi Manusia Ditemukan di Maroko

Casablanca, pasuruannews.com- Fosil pertama dari periode evolusi manusia yang selama ini masih belum terpahami yang…

5 hari ago