Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Kapolda Jatim Safari Kamtibmas Salurkan Bansos untuk Warga Pesisir Situbondo

SITUBONDO ,Pasuruannews.com,-Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., melaksanakan Safari Kamtibmas dan menyerahkan secara langsung Bantuan Sosial kepada masyarakat pesisir Situbondo.

 

Advertisement

Kegiatan tersebut juga diikuti oleh Wakapolda Jawa Timur Brigjen. Pol. Dr. Pasma Royce bersama Pejabat Utama Polda Jatim, dan Kapolres jajaran Polda Jatim pada Kamis (29/5/2025).

 

Kapolres Situbondo AKBP Rezi Dharmawan, mengungkapkan bahwa Kapolda bersama Wakapolda Jatim dan Pejabat Utama serta Kapolres Jajaran melaksanakan safari kamtibmas dan menyalurkan ratusan paket bantuan sosial tersebut dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79.

 

AKBP Rezi menyebut bantuan sosial yang digelar Polda Jatim dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79 ini merupakan salah satu bentuk nyata pengabdian Polri untuk Masyarakat.

 

“Wujud kepedulian dan komitmen Polri dalam mendukung kesejahteraan serta memperkuat kepercayaan publik terhadap institusi Kepolisian,” ujar Kapolres Situbondo, Senin (2/6).

 

Melalui kegiatan safari Kamtibmas itu pula diharapkan jalinan silaturahmi antara kepolisian dengan masyarakat semakin kuat untuk bersama – sama mewujudkan Kamtibmas kondusif.

 

“Alhamdulillah bapak Kapolda Jatim bersama Wakapolda dan Pejabat Utama Polda Jatim bisa langsung menyapa dan menyerahkan bantuan sosial secara langsung kepada masyarakat pesisir Situbondo,”tutup AKBP Rezi Dharmawan. (Slh)

Advertisement
TIM Redaksi

Recent Posts

Dewas RSUD Bangil dan Grati Periode 2026-2030 Dikukuhkan, Rusdi Sutejo Berharap Sinergi Untuk Meningkatkan Pelayanan Kesehatan

Raci, Pasuruannews.com - Bupati Pasuruan Rusdi Sutejo Kukuhkan Dewan Pengawas (Dewas) Badan Layanan Umum Daerah…

2 hari ago

Menko Polkam Temui Pengungsi Kabupaten Agam dan Prajurit yang Bangun Hunian Sementara Korban Bencana

Sumatera Barat, Pasuruan news.com -  Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam RI) Jenderal…

3 hari ago

Panen Jagung Serentak Kuartal I 2026 bersama Kapolri, Kapolres Pasuruan Tegaskan Komitmen Ketahanan Pangan

Wonorejo, Pasuruannews.com— Polsek Wonorejo bersama jajaran Polres Pasuruan mengikuti kegiatan panen jagung serentak kuartal I…

3 hari ago

PPWI dan Dubes Aljazair Gelar Pertemuan Silaturahmi Bahas Kerja Sama Sosial Budaya

Jakarta, Pasuruannews.com - Dalam suasana hangat dan penuh keakraban, Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) menggelar…

3 hari ago

Rusdi Sutejo Melantik 297 Pejabat di Lingkungan Kabupaten Pasuruan dan Dinas Baru di Kabupaten Pasuruan

Pasuruan, Pasuruannews.com- Bupati Rusdi Sutejo melantik 297 pejabat di lingkungan Kabupaten Pasuruan. Dari 297 pejabat…

4 hari ago

Fosil Pertama dari Periode Evolusi Manusia Ditemukan di Maroko

Casablanca, pasuruannews.com- Fosil pertama dari periode evolusi manusia yang selama ini masih belum terpahami yang…

5 hari ago